Saya pernah menjalani Multi Slice CTscan (MSCTScan) mungkin yang dimaksud ini, scan ini lebih akurat hasilnya , fasilitas ini biasanya ada di RS yng punya peralatan diagnostik Jantung yang lengkap spt misalnya RS Jantung Harapan Kita atau yang lain. Arti multi slice secara sederhana adalah bahwa photo obyek tidak hanya dipermukaan tapi poto se olah2 obyek diphoto pada potongan2/Irisan yang di inginkan, semakin canggih alat dapat semakin banyak potongan2/irisan poto yg bisa disajikan (ada yang bisa 64 irisan gbr jantung), gbr ini dng program yg ada kemudian bisa disatukan lagi membentuk gbr obyek riel yg bisa menunjukkan dimana telah terjadi penyumbatan/penyempitan atau pengapuran (pada Jantung). Kalo tidak salah Thalium hanya sebagai zat kontras pada saat diphoto,untuk memperjelas obyek. Pada hakekatnya poto ini tidak jauh berbeda dengan sistem Rontgen. Saya sudah menjalani dua kali melakukan MSCTscan ini utk check, dan Alhamdulillah belum merasakan efek apa2 dari penggunaan Thalium tsb (krn pasti zat ini sudah melalui penelitian dan dinyatakan aman bagi kesehatan) ya lebih amannya silakan konsultasikan dengan dokter Spesialis Jantung. From: Financial Freedom <happyandwealthy07@yahoo.co.id> Subject: [Konsultasi-Kesehatan] Scanning Thalium To: konsultasi-kesehatan@yahoogroups.com Date: Wednesday, March 24, 2010, 1:33 AM
|
__._,_.___