dear bu maria,
sebetulnya info di internet sudah cukup banyak dan memadai namun berdasarkan pengalaman untuk mendiagnosa kanker serviks mulai dari tahap tahap seperti wawancara, berupa keluhan seperti perdarahan saat berhubungan, turunnya berat badan yang signifikan kemudian riwayat pemakaian hormon seperti pil kb atau suntik, riwayat keluarga yyang pernah menderita penyakit yang sama, dan biasanya pre disposisi ca cerviks pada wanita umur 40 tahun keatas atau telah melakukan hub seksual. pemeriksaan papsmear adalah pemeriksaan skreeining patologi anatomi biasanya sih biayanya kalau di tempat saya di palembang sekitar 100 ribu, saya kurang tau kalau di tangerang, pengobatan ca biasanya tergantung dari stadium bisa dilihat dari hasil pa, bila penyakit masih ringan kemungkinan hanya operasi, namun bila sudah menyebar selain operasi harus dilakukan kemoterapi dan radioterapi, demikian bu maria semoga bermanfaat.
dr ariansah m
ariansahmargaluta@yahoo.com
sebetulnya info di internet sudah cukup banyak dan memadai namun berdasarkan pengalaman untuk mendiagnosa kanker serviks mulai dari tahap tahap seperti wawancara, berupa keluhan seperti perdarahan saat berhubungan, turunnya berat badan yang signifikan kemudian riwayat pemakaian hormon seperti pil kb atau suntik, riwayat keluarga yyang pernah menderita penyakit yang sama, dan biasanya pre disposisi ca cerviks pada wanita umur 40 tahun keatas atau telah melakukan hub seksual. pemeriksaan papsmear adalah pemeriksaan skreeining patologi anatomi biasanya sih biayanya kalau di tempat saya di palembang sekitar 100 ribu, saya kurang tau kalau di tangerang, pengobatan ca biasanya tergantung dari stadium bisa dilihat dari hasil pa, bila penyakit masih ringan kemungkinan hanya operasi, namun bila sudah menyebar selain operasi harus dilakukan kemoterapi dan radioterapi, demikian bu maria semoga bermanfaat.
dr ariansah m
ariansahmargaluta@yahoo.com
From: maria <click_maria@yahoo.com>
To: Konsultasi-Kesehatan@yahoogroups.com
Sent: Friday, September 25, 2009 10:11:49 AM
Subject: [Konsultasi-Kesehatan] tolong info kanker serviks?
Dear teman teman milis, Ada yg punya info lengkap mengenai kanker serviks tidak?saya ada baca beberapa artikel di internet dan tanda2nya sepertinya mirip dengan kasus saya. kira2 ada yg punya pengalaman yg sama bisa dishare dengan saya. lalu referensi dokter yg bagus daerah tangerang, kalau bisa perempuan supaya lebih nyaman. lalu brp sih biaya pap smear, lalu sampai pengobatannya jika memang positif. Mohon sekali bantuannya mengenai info ini. Terima kasih |
__._,_.___